Pygocentrus nattereri/red belly piranha adalah spesies piranha yang paling banyak dan umum dijual di toko_toko ikan.Spesies piranha ini ditemukan di sebagian besar sungai-sungai di Amerika Selatan tengah dan selatan timur Andes dan termasuk pesisir sungai itu Guyana, Suriname dan Brasil. Di wilayah timur laut Brasil.Seperti namanya, mereka memiliki warna kemerahan di perut ketika sudah dewasa, meskipun ketika muda berwarna perak dengan bintik-bintik gelap. Mereka tumbuh dengan panjang maksimum 33 cm dan berat 3,5 kg
Masalah makanan tentu anda semua sudah tau,ya ikan piranha ibarat pembersih kotoran memakan semua yang ada asal ada dagingnya.
Dibanding spesies piranha lain redbelly termasuk yang pemalu,biarpun bisa beradaptasi di lingkungan baru yang ada manusia.Dianjurkan memelihara ikan ini dalam 5 ekor lebih karena mereka hidupnya bergerombol menciptakan mesin pemburu.Untuk menciptakan ruang hidup yang nyaman bagi ikan ini hendaklah aqua diberi black water dan pencahayaan tidak terlalu terang.Hendaknya dalam akua juga diberi batang kayu_kayuan untuk tempat bersembunyi.
Red belly biasanya bertelur pada musim hujan (april-mei).Sang jantan akan membangun sarang dari ranting ataupun batu,dan menunggu si betina meletakan telur.Sifat agresif akan bertambah ketika sang jantan menjaga telurnya
Oh ya harga ikan ini bisa dibilang murah untuk ukuran kecil anakan mungkin sekitar 5-8 ribu
Berikut penampakanya
Dari berbagai sumber
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar